Sabtu, 14 Mei 2011

BESARAN, apa itu???

Percakapan pada suatu sore di halaman rumah Epit.
Faiz
:
"Assalamu 'alaikum, "
Epit
:
" Wa'alaikumussalam, ee Faiz ma Upik. Ayo masuk!"
Upik
:
" OK Pit, thanks. Wah bunga anggreknya bagus banget Pit. Resepnya apa nih agar cantik begitu?"
Faiz
:
" Setahuku bunga itu harus diletakkan di tempat yang cukup intensitas cahayanya, dipupuk dan disiram dengan air yang cukup. Jadi kadar airnya juga diperhatikan."
Epit
:
" Iya benar Iz, intensitas cahaya, volume air dan massa pupuk harus benar-benar sesuai aturan. Nha begitu Up rahasianya. Upik pengin berkebun?"
Upik
:
“ Pengin banget. Tapi ngomong-ngomong kalian bahasanya resmi banget. Habis belajar apa sih? Ada intensitas, massa dan volume juga.”
Faiz
:
“ Oo, maaf Up. Kemarin kita belajar sedikit materi IPA SMP. Sebentar lagi kita kan sudah masuk SMP, harus tahu dong materi pertama IPA SMP apa. Biar lebih siap begitu. Intensitas cahaya, massa dan volume itu termasuk besaran, sedangkan bagus, cantik dan indah itu bukan besaran. “
Upik
:
“ Besaran, apa itu???”
Epit
:
“ Ya sudah. Kalau begitu mari kita belajar lagi sekarang. Pengin belajar tentang apa, klik saja disini :


Label:

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda